Tag Archives: smpn1klaten

Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) Tahun 2020/2021

Proses seleksi Calon Peserta Didik  Baru SMP Negeri 1 Klaten Tahun Pelajaran 2020/2021 telah selesai. Berikut daftar nama-nama yang diterima sebagai Peserta Didik Baru SMP Negeri 1 Klaten.

Daftar Peserta Didik Baru:

Kelas 7A Kelas 7D Kelas 7G
Kelas 7B Kelas 7E Kelas 7H
Kelas 7C Kelas 7F Kelas 7I

Selanjutnya kepada seluruh wali murid/orang tua dimohon kehadirannya ke sekolah dalam rangka Sosialisai Pembelajaran dalam Masa COVID-19. Pelaksanaan sosialisasi tersebut mengikuti jadwal yang sudah ditentukan sekolah dengan memenuhi Protokol Kesehatan yang disarankan Gugus Tugas Penanganan COVID-19 Kabupaten Klaten.

Adapun  UNDANGAN SOSIALISASI dapat didownload disini

Khusus bagi peserta didik baru dipersyaratkan untuk memenuhi syarat dan ketentuan dalam mengikuti Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SMP Negeri 1 Klaten Tahun Pelajaran 2020/2021. Syarat-syarat Persiapan MPLS download disini 

 

Sedangkan JADWAL SOSIALISASI PERSIAPAN PEMBELAJARAN download disini

Selanjutnya Pelaksanaan Pembelajaran selama masa COVID-19 dibuatkan jadwal khusus dan berlaku bagi kelas 7, 8 dan 9. Berikut JADWAL DARING yang download disini

 

 

GERAKAN PRAMUKA GUGUS DEPAN 26-037/038 SMP NEGERI 1 KLATEN

Kegiatan akhir tahun pelajaran 2018/2019 GERAKAN PRAMUKA GUGUS DEPAN 26-037/038 SMP NEGERI 1 Klaten khusus kelas VIII dilaksanakan dengan agenda PELATIHAN DAN PEMBINAAN KARAKTER ANGGOTA PRAMUKA PENGGALANG di Area JUPITER ADVENTURE ZONE ( JAZ ) Markas AAU ADI SUCIPTO,

Yogyakarta pada hari Minggu, 28 April 2019 yang kegiatan ini difokuskan pada pelatihan dasar PBB oleh beberapa instruktur dari anggota TNI AU dan beberapa mata latihan OUT BOND yang dilatih dan dibimbing oleh para instruktur gabungan TNI AU dan non TNI dibawah komando Komandan KODIKLAT TNI AU Adisucipto Yogyakarta.

 


Guru pembimbing yang turut mendampingi kegiatan ini adalah : Ibu Rini Handayani, Ibu Indrasti Soeria, Ibu Pertiwi, Ibu Kurnia, Bp Musleyanto, Bp Sagiman, Bp Purwadi, Bp Anto Dinoto, Bp Fatmadi, Bp Sutrisno.